Baznas Sleman Himpun Dana Rp 9,5 Miliar pada Tahun 2022
Baznas Sleman Himpun Dana Rp 9,5 Miliar pada Tahun 2022
KORANBERNAS,ID, SLEMAN -- Penghimpunan zakat, infak dan sedekah (ZIS) oleh Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Sleman mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Pada tahun 2022, Baznas Kabupaten Sleman berhasil . . .